Jumat, 02 April 2010

Menjadi wanita (Muslimah) Idaman

wanita muslimah senan tiasa menjaga hati dan dirinya dari perbuatan yang dapat menjerumuskanya menjadi insan yang merugi baik didunia maupun diakhirat kelak,,akhlaknya senantiasa bersumber dari al qur`an dan sunah nabi. Pribadinya mulia banyak orang yang terpesona dengan budinya yang halus,bersahaja.seorang muslimah memancarkan cahaya bukan dari kecantikan fisiknya tetapi dari hati yang senantiasa ikhlas dan bersabar(inner beauty).

Hatinya senantiasa mengingat sang maha pemilik alam semesta ini yaitu rabbnya allah swt.......hatinya akan terhindar dari kerusakan sebagai mana keterangannya: “ingatlah dalam jasad itu ada sekerat daging,jika ia baik,baiklah jasad seluruhnya,dan jika ia rusak,rusaklah jasad seluruhnya,ingatlah ia adalah hati”

Wanita muslimah tidak merisaukan bagaimana bentuk atau postur tubuhnya menarik atau tida tetapi bagaimana cara selalu mengingat rabb dan cara mendapat karunianya didunia dan akhirat nanti........H.R .Thabrani dan Muslim “sesungguhnya allah ta`ala tidak memandang postur tubuh dan tidak pula pada kedudukan maupun kekayaan,tetapi allah pada hatimu”

Wanita muslimah senantiasa bergaul dengan orang-orang yang baik yang akan mengingatkan dalam kebaikan dan kesabaran sebagai mana wasiat dari Utsman bin Affan RA 4 Hal yang sisi luarnya ,erupakan keutamaan dan sisi dalamnya merupakan kewajiban :

1. Pertama bergaul dengan orang-orang baik adalah keutamaan sedangkan mengikuti jejaknya merupakan kewajiban.

2. Membaca alqur`an adalah keutamaan sedangkan melaksanakan isisnya adalah merupakan kewajiban

3. Ziarah kubur merupakan keutamaan sedangkanmempersiapkan diri menuju kabar itu merupakan kewajiban

4. Menjenguk orang sakit adalah keutamaan sedangkan melaksanakan wasiatnya merupakan kewajiban.

Pesan lukman al hakim pada anaknya Sesungguhnya manusia itu terdiri dari tiga bagian 1/3 untuk allah, 1/3 untuk dirinya dan 1/3 untuk ulat dan cacing,kembali pada allah adalah ruh,menjadi miliknya sendiri adalah amalnya yang akan menjadi santapan ular adalah jasadnya”.

Agar dicintai manusia (sukses dalam pergaulan)

Formula mendapatkan banyak kawan

Penerimaan

Penerimaan merupakan vitamin .kita semua ingin di terima sebagaimana adanya,kita menginginkan seseorang yang bersamanya kita merasa nyaman,seseorang yang bisa membuat kita nyaman.

Tak ada seorang pun mempunyai kekuatan untuk mengubah orang lain,tetapi dengan menyukai orang lain seperti apa adanya,berarti kita memberi kekuatan untuk mengubah dirinya sendiri.banyak orang baik yang hanya mempunyai sedikitpengaruh atau tidak sama sekaliatas orang lain,karena mereka tidak dapat menerima orang lain apa adanya.

Pengakuan

Kita semua mendambakan pengakuan tiada harus sesuatuyang besar untuk memuaskan keinginan kita.sebuah aturan bagus untuk di ingat dalam memuji orang lain yaitu orang lebih senang jika anda memuji orang lain.

Anda penasaran.....cerita selanjutnya.....lihat di episode selanjutnya.......

BERSAMBUNG.....................!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar